Hasil Warm Up yang diselenggarakan di Sirkuit Austria 2022 sungguh mengejutkan pembalap dari Monster Energy Yamaha yaitu Fabio Quartararo tampil mengesankan dengan berhasil mencatatkan waktu tercepatnya 1 menit 29,800 diikuti Maverick Vinales (Aprilia Racing). Diposisi ketiga ada Jorge Martin (PramacRacing), Jack Miller (Ducati Lenovo) di posisi keempat dan posisi kelimaditempati oleh Alex Rins (Suzuki Ecstar). Sementara pembalap tercepat disesi kualifikasi, Enea Bastianini berada di posisi ke-16
Fabio Quartararo berhasil start di posisi kelima nanti saat balapan di mulai hasil yang dicetak pada sesi kualifikasi menunjukkan bahwa Quartararo masih bisa berada di barisan terdepan dalam perebutan podium 1, dengan kegagalan Quartararo di MotoGP Assen yang gagal mendapatkan poin dan juga MotoGP Silverstone, ia tidak bisa meraih podium. Walaupun demikian Quartararo masih menduduki pemimpin klasemen sementara.
Sepanjang MotoGP musim 2022 dari paruh pertama hingga kini akan memulai balapan di MotoGP Austria Fabio Quartararo menjadi pembalap tercepat dari tim Monster Energy Yamaha dan menjadi salah satu pembalap yang mempunyai peluang besar meraih kejuaraan MotoGP 2022.
Berikut Hasil Warm UP Moto GP Austria 2022
1 Fabio Quartararo FRA Monster Yamaha (YZR-M1)
2 Maverick Vinales SPA Aprilia Racing (RS-GP)
3 Jorge Martin SPA Pramac Ducati (GP22)
4 Jack Miller AUS Ducati Lenovo
5 Alex Rins SPA Suzuki Ecstar (GSX-RR)
6 Luca Marini ITA Mooney VR46 Ducati (GP22)
7 Franco Morbidelli ITA Monster Yamaha (YZR-M1)
8 Fabio Di Giannantonio ITA Gresini Ducati (GP21)
9 Johann Zarco FRA Pramac Ducati (GP22)
10 Aleix Espargaro SPAAprilia Racing (RS-GP)
11 Francesco Bagnaia ITA Ducati Lenovo (GP22)
12 Joan Mir SPA Suzuki Ecstar (GSX-RR)
13 Marco Bezzecchi ITA Mooney VR46 Ducati (GP21)
14 Raul Fernandez SPAKTM Tech3 (RC16)
15 Takaaki Nakagami JPN LCR Honda (RC213V)
16 Enea Bastianini ITA Gresini Ducati (GP21)
17 Miguel Oliveira POR Red Bull KTM (RC16)
18 Andrea Dovizioso ITA WithU Yamaha RNF (YZR-M1)
19 Pol Espargaro SPA Repsol Honda (RC213V)
20 Alex Marquez SPA LCR Honda (RC213V)
21 Brad Binder RSA Red Bull KTM (RC16)
22 Stefan Bradl GER Repsol Honda (RC213V)
23 Remy Gardner AUS KTM Tech3 (RC16)
24 Darryn Binder RSA WithU Yamaha RNF (YZR-M1)
25 Lorenzo Savadori ITA Aprilia Racing (RS-GP)
No comments:
Post a Comment