MotoGP kini sudah memasuki seri ke – 13 yang akan dilaksanakan di Sirkuit Red Bull Ring, Spielberg, Austria. Seri ke -13 ini akan dilangsungkan pada tanggal 19-21 Agustus 2022. Sikuit ini sudah pernah menyelenggarakan atau menjadi tuan rumah sejak tahun 2016 dan pada waktu pandemi Covid – 19 pernah melangsungkan 2 balapan sekaligus di MotoGP Austria dan Styria.
Dengan panjang lintasan mencapai 4,3 km/ 2,68 mil terdiri dari 3 belokan ke kiri dan 7 ke kanan . Sirkuit ini mempunyai lebar 13 m /42, 65 kaki dengan trek lurus terpanjang mencapai 62 m / 2053.81 kaki. Karakter sirkuit yang menuntut pembalap dalam kecepatan tinggi sering terjadi kecelakaan, karena sering terjadi kejadian tersebut dari pihak pengelola melakukan perubahan di area sirkuit ini yaitu dengan menambahkan belokan diantara lintasan dengan panjang 4.3 km/ 2,68 mil itu.
Hal tersebut dilakukan untuk mengurangi terjadi kecelakaan yang bisa membahayakan keselamatan pembalap. Setelah menjalani balapan di sirkuit Silverstone, Inggris 2022 kini para pembalap akan menghadapi balapan selanjutnya di sirkuit ini dengan karakter sirkuit yang berbeda.
Dengan jeda satu minggu para pembalap akan menjadikan balapan di Sirkuit Red Bull Ring ini dengan persiapan yang matang untuk mendapatkan poin semaksimal mungkin.
Berikut Jadwal Balapan di Sirkuit Red Bull Ring, Spielberg, Austria 2022-08-15
Hari Jumat, 19 Agustus 2022
Free Practice 1 (FP1)
MotoE : 13.25 - 13.45 WB
Moto3 : 14:00 - 14:40 WIB
Moto2 : 15:55 - 16:35 WIB
MotoGP : 14:55 - 15:40 WIB
Free Practice 2 (FP12)
Moto3 : 18:15 - 18:55 WIB
Moto2 : 20:10 - 20:50 WIB
MotoGP : 19:10 - 19:55 WIB
Qualifying 1 (Q1)
Q1 MotoE : 21.50 - 22.00 WIB
Q2 MotoE : 22.10 - 22.20 WIB
FP1 MotoE : 13.25 - 13.45 WB
FP1 Moto3 : 14:00 - 14:40 WIB
FP1 MotoGP : 14:55 - 15:40 WIB
FP1 Moto2 : 15:55 - 16:35 WIB
FP1 MotoE : 17.35 - 17.55 WIB
FP2 Moto3 : 18:15 - 18:55 WIB
FP2 MotoGP : 19:10 - 19:55 WIB
FP2 Moto2 : 20:10 - 20:50 WIB
Q1 MotoE : 21.50 - 22.00 WIB
Q2 MotoE : 22.10 - 22.20 WIB
Hari Sabtu, 20 Agustus 2022
FP3 Moto3 : 14:00 - 14:40 WIB
FP3 MotoGP : 14:55 - 15:40 WIB
FP3 Moto2 : 15:55 - 16:35 WIB
Q1 Moto3 : 17:35 - 17:50 WIB
Q2 Moto3 : 18:00 - 18:15 WIB
FP4 MotoGP : 18:30 - 19:00 WIB
Q1 MotoGP : 19:10 - 19:25 WIB
Q2 MotoGP : 19:35 - 19:50 WIB
Q1 Moto2 : 20:10 - 20:25 WIB
Q2 Moto2 : 20:35 - 20:50 WIB
Race 1 MotoE : 21.25 WIB
Minggu, 21 Agustus 2022
Warm Up Moto3 : 14:00 - 14:10 WIB
Warm Up MotoGP : 14:20 - 14:30 WIB
Warm Up Moto2 : 14:40 - 15:00 WIB
Race Moto3 : 16:00 WIB
Race Moto2 : 17:20 WIB
Race MotoGP : 19:00 WIB
Race2 MotoE : 20.30 WIB
Demikian jadwal tersebut semoga dapat bermanfaat bagi pembaca budiman.
No comments:
Post a Comment