Pages

Monday, April 17, 2023

Francesco Bagnaia Mengungkapkan Penyebab Dirinya Terjatuh di MotoGP Amerika 2023

 


 

Pembalap Ducati Lenovo Team, Francesco Bagnaia kembali mengalami nasib sial saat menjalani balapan di MotoGP Amerika 2023 pada, Senin (17/04/2023) dini hari.

 

Sebenarnya Francesco Bagnaia memulai balapan dengan posisi yang bagus, pembalap dengan panggilan Pecco tersebut berhasil memimpin jalannya balapan, akan tetapi Bagnaia tak bisa melanjutkannya akibat terjatuh sampai terpental keluar gravel.

 

Francesco Bagnaia pun mengungkapkan penyebab dirinya sampai terjatuh di MotoGP Amerika 2023.

"Jadi, saya sangat marah, tetapi bukan pada diri saya sendiri karena saya yakin 100 persen itu bukan kesalahan saya."

"Hari ini sesuatu terjadi, tetapi bukan karena ban atau angiin," kata Bagnaia

Setelah hasil balapan MotoGP Amerika 2023, Francesco Bagnaia kini masih menempati posisi kedua balapan dengan raihan 53 poin dibawah Marco Bezzecchi di puncak klasemen dengan 64 poin.

 

 

Berikut Klasemen Pembalap MotoGP 2023

 

 

1. Marco Bezzecchi - Mooney VR46 Racing Team - Ducati : 64

 

2. Francesco Bagnaia - Ducati Lenovo Team - Ducati : 53

 

3. Alex Rins - LCR Honda CASTROL - Honda : 47

 

4. Maverick ViƱales - Aprilia Racing - Aprilia : 45

 

5. Johann Zarco - Prima Pramac Racing - Ducati : 44

 

6. Luca Marini - Mooney VR46 Racing Team - Ducati : 38

 

7. Fabio Quartararo - Monster Energy Yamaha MotoGP - Yamaha : 34

 

8. Alex Marquez - Gresini Racing MotoGP - Ducati : 33

 

9. Brad Binder - Red Bull KTM Factory Racing - KTM : 30

 

10. Jorge Martin - Prima Pramac Racing - Ducati - 29

 

11. Franco Morbidelli - Monster Energy Yamaha MotoGP - Yamaha : 29

 

12. Jack Miller - Red Bull KTM Factory Racing - KTM : 26

 

13. Aleix Espargaro - Aprilia Racing - Aprilia : 18

 

14. Miguel Oliveira - CryptoDATA RNF MotoGP Team - Aprilia :16

 

15. Augusto Fernandez - GASGAS Factory Racing Tech3 - KTM : 14

 

16. Fabio Di Giannantonio - Gresini Racing MotoGP - Ducati : 13

 

17. Takaaki Nakagami - LCR Honda IDEMITSU - Honda : 7

 

18. Marc Marquez - Repsol Honda Team - Honda : 7

 

19. Joan Mir - Repsol Honda Team - Honda : 5

 

20. Michele Pirro - Ducati Lenovo Team - Ducati : 5

 

21. Jonas Folger - GASGAS Factory Racing Tech3 - KTM : 4

 

22. Raul Fernandez - CryptoDATA RNF MotoGP Team - Aprilia : 2

 

23. Enea Bastianini - Ducati Lenovo Team - Ducati : 0

 

24. Marc Marquez - Repsol Honda Team - Honda : 0

 

 

 

Berikut Klasemen konstruktor:

 

 

 

1. Ducati : 91

 

2. Honda : 45

 

3. Aprilia : 45

 

4. KTM : 44

 

5. Yamaha : 43

 

 

 

Berikut klasemen tim:

 

 

 

1. Mooney VR46 Racing Team : 95

 

2. Prima Pramac Racing : 66

 

3. Monster Energy Yamaha : 63

 

4. Aprilia Racing : 57

 

5. Red Bull KTM Factory Racing : 50

 

6. Ducati Lenovo Team : 46

 

7. Gresini Racing : 46

 

8. LCR Honda : 45

 

9. GASGAS Factory Racing Tech 3 : 18

 

10. CryptoDATA RNF : 16

 

11. Repsol Honda : 12

 

 


No comments:

Post a Comment