Friday, November 24, 2023

Hadapi MotoGP Valencia 2023 : Yamaha Termotivasi Tutup Akhir Musim Dengan Hasil Baik

 



Direktur Monster Energy Yamaha, Massimo Meregalli berharap bahwa kedua pembalapanya meraih hasil baik sebagai penutup musim 2023.

Fabio Quartararo dan Franco Morbidelli sepanjang musim 2023 belum bisa meraih kemenangan bahkan bersaing dibarisan depan pun kesulitan.

Massimo Meregalli juga penasaran dengan aspal ulang Sirkuit Ricardo Tormo yang tentunya bisa menguntungkan dan bersahabat dengan motor Yamaha.

 “Trek Ricardo Tormo telah dilapis ulang, jadi akan menarik untuk melihat akan seperti apa tingkat cengkeraman. Apapun yang terjadi, kami akan melakukan yang terbaik karena kami kembali berlomba di hadapan para penggemar Eropa untuk pertama kalinya sejak awal September, dan kami ingin memberikan mereka pertunjukan yang bagus,” ujar Meregalli.

Pada balapan kali ini juga bagi Massimo Meregalli sebagai memntum perpisahannya dengan Franco Morbidelli.

“Ini juga akan menjadi balapan akhir pekan terakhir kami bersama Franky, jadi kami punya banyak alasan untuk menjadikan GP ini sebagai kesempatan yang tak terlupakan,”

“Ini akan menjadi GP terakhir saya bersama tim Monster Energy Yamaha MotoGP, yang menambah emosi ekstra di akhir pekan ini,” pungkasnya.

Berikut Jadwal Lengkap MotoGP Valencia 2023

Hari Jumat, 24 November 2023
Pukul 15:00-15:35 WIB: P1 Moto3
Pukul 15:50-16:30 WIB: P1 Moto2
Pukul 16:45-17:30 WIB: FP1 MotoGP
Pukul 19:15-19:50 WIB: P2 Moto3
Pukul 20:05-20:45 WIB: P2 Moto2
Pukul 21:00-22:00 WIB: PR MotoGP

Hari Sabtu, 25 November 2023
Pukul 14:40-15:10 WIB: P3 Moto3
Pukul 15:25-15:55 WIB: P3 Moto2
Pukul 16:10-16:40 WIB: FP2 MotoGP
Pukul 16:50-17:05 WIB: Q1 MotoGP
Pukul 17:15-17:30 WIB: Q2 MotoGP
Pukul 18:50-19:05 WIB: Q1 Moto3
Pukul 19:15-19:30 WIB: Q2 Moto3
Pukul 19:45-20:00 WIB: Q1 Moto2
Pukul 20:10-20:25 WIB: Q2 Moto2
Pukul 21:00-21:45 WIB: SPR MotoGP

Hari Minggu, 26 November 2023
Pukul 16:40-16:50 WIB: WUP MotoGP
Pukul 17:00-17:35 WIB: Riders Fan Parade MotoGP
Pukul 18:00-18:35 WIB: Race Moto3
Pukul 19:15-19:55 WIB: Race Moto2
Pukul 21:00-21:50 WIB: Race MotoGP

Berikut Jadwal Lengkap MotoGP Valencia 2023

1. Francesco Bagnaia - Ducati Lenovo Team - Ducati: 437

2. Jorge Martin - Prima Pramac Racing - Ducati: 416

3. Marco Bezzecchi - Mooney VR46 Racing Team - Ducati: 326

4. Brad Binder - Red Bull KTM Factory Racing - KTM: 268

5. Johann Zarco - Prima Pramac Racing - Ducati: 204

6. Aleix Espargaro - Aprilia Racing - Aprilia: 198

7. Luca Marini - Mooney VR46 Racing Team - Ducati: 194

8. Maverick Vinales - Aprilia Racing - Aprilia: 192

9. Fabio Quartararo - Monster Energy Yamaha - Yamaha: 167

10. Alex Marquez - Gresini Racing - Ducati: 165

11. Jack Miller - Red Bull KTM Factory Racing - KTM: 163

12. Fabio di Giannantonio - Gresini Racing - Ducati: 134

13. Franco Morbidelli - Monster Energy Yamaha - Yamaha: 93

14. Marc Marquez - Repsol Honda - Honda: 89

15. Enea Bastianini - Ducati Lenovo Team - Ducati: 84

16. Miguel Oliveira - CryptoDATA RNF - Aprilia: 76

17. Augusto Fernandez - GASGAS Factory Racing Tech 3 - GASGAS: 71

18. Alex Rins - LCR Honda Castrol - Honda: 54

19. Takaaki Nakagami - LCR Honda Idemitsu - Honda: 52

20. Raul Fernandez - CryptoDATA RNF - Aprilia: 40

21. Dani Pedrosa - Red Bull KTM Factory Racing - KTM: 32

22. Joan Mir - Repsol Honda - Honda: 26

23. Pol Espargaro - GASGAS Factory Racing Tech 3 - GASGAS: 13

24. Lorenzo Savadori - Aprilia Racing - Aprilia: 9

25. Jonas Folger - GASGAS Factory Racing Tech 3 - KTM: 9

26. Stefan Bradl - LCR Honda Castrol - Honda: 8

27. Michele Pirro - Ducati Lenovo Team - Ducati: 5

28. Danilo Petrucci - Ducati Lenovo Team - Ducati: 5

29. Cal Crutchlow - Yamalube RS4GP Racing Team - Yamaha: 3

30. Iker Lecuona - LCR Honda Castrol - Honda: 0

31. Alvaro Bautista - Aruba.it Racing Ducati - Ducati: 0

           


0 comments:

Post a Comment