Friday, November 17, 2023

Jorge Martin Siap Tampil Habis - Habisan di MotoGP Qatar 2023

 




Pembalap Prima Pramac, Jorge Martin mengungkapkan dirinya akan bertarung habis-habisan demi mengajar gelar juara dunia.

Sudah kita ketahui bahwasanya balapan tinggal menyisakan 2 seri lagi dan saat ini Jorge Martin masih tertinggal 14 poin dari Francesco Bagnaia.

Tentunya Jorge Martin harus bekerja keras apalagi Francesco Bagnaia kerap kali berada dibarisan depan.

Sebagaimana dikatakan oleh Jorge Martin sendiri bahwa ia akan berjuang semaksimal mungkin nanti di MotoGP Qatar untuk mengumpulkan poin sebanyak-banyaknya.

 “Saya ingin dan perlu mengumpulkan poin sebanyak-banyaknya di Qatar agar peluang saya meraih gelar di balapan terakhir lebih baik dibandingkan saat ini," ucap Martin.

"Saya harus mengambil beberapa risiko. Saya sedikit terhambat di Sepang. Saya punya perasaan saya bisa jatuh di setiap tikungan. Itu tidak membantu," sambungnya.

"Tujuan besar saya adalah bisa memperebutkan gelar di Valencia. Saya menyukai trek ini dan memenangkan balapan Kejuaraan Dunia pertama saya di sana pada tahun 2017," pungkasnya.

Berikut Jadwal MotoGP Qatar 2023

Hari Jumat, 17 November 2023
Pukul 18:00-18:35 WIB: P1 Moto3
Pukul 18:50-19:30 WIB: P1 Moto2
Pukul 19:45-20:30 WIB: FP1 MotoGP
Pukul 22:15-22:50 WIB: P2 Moto3
Pukul 23:05-23:45 WIB: P2 Moto2

Hari Sabtu, 18 November 2023
Pukul 00:00-01:00 WIB: PR MotoGP
Pukul 17:30-18:00 WIB: P3 Moto3
Pukul 18:15-18:45 WIB: P3 Moto2
Pukul 19:00-19:30 WIB: FP2 MotoGP
Pukul 19:40-19:55 WIB: Q1 MotoGP
Pukul 20:05-20:20 WIB: Q2 MotoGP
Pukul 21:50-22:05 WIB: Q1 Moto3
Pukul 22:15-22:30 WIB: Q2 Moto3
Pukul 22:45-23:00 WIB: Q1 Moto2
Pukul 23:10-23:25 WIB: Q2 Moto2

Hari Minggu, 19 November 2023
Pukul 00:00-00:45 WIB: SPR MotoGP
Pukul 19:40-19:50 WIB: WUP MotoGP
Pukul 20:00-20:35 WIB: Riders Fan Parade MotoGP
Pukul 21:00-21:35 WIB: Race Moto3
Pukul 22:15-22:55 WIB: Race Moto2

Hari Minggu, 20 November 2023
Pukul 00:00-00:50 WIB: Race MotoGP

Berikut Klasemen Pembalap Usai MotoGP Malaysia

1. Francesco Bagnaia - Ducati Lenovo Team - Ducati: 412

2. Jorge Martin - Prima Pramac Racing - Ducati: 398

3. Marco Bezzecchi - Mooney VR46 Racing Team - Ducati: 323

4. Brad Binder - Red Bull KTM Factory Racing - KTM: 254

5. Johann Zarco - Prima Pramac Racing - Ducati: 200

6. Aleix Espargaro - Aprilia Racing - Aprilia: 198

7. Maverick Vinales - Aprilia Racing - Aprilia: 175

8. Luca Marini - Mooney VR46 Racing Team - Ducati: 171

9. Fabio Quartararo - Monster Energy Yamaha - Yamaha: 156

10. Jack Miller - Red Bull KTM Factory Racing - KTM: 156

11. Alex Marquez - Gresini Racing - Ducati: 149

12. Fabio di Giannantonio - Gresini Racing - Ducati: 100

13. Franco Morbidelli - Monster Energy Yamaha - Yamaha: 93

14. Marc Marquez - Repsol Honda - Honda: 84

15. Enea Bastianini - Ducati Lenovo Team - Ducati: 76

16. Miguel Oliveira - CryptoDATA RNF - Aprilia: 76

17. Augusto Fernandez - GASGAS Factory Racing Tech 3 - GASGAS: 69

18. Alex Rins - LCR Honda Castrol - Honda: 54

19. Takaaki Nakagami - LCR Honda Idemitsu - Honda: 52

20. Raul Fernandez - CryptoDATA RNF - Aprilia: 40

21. Dani Pedrosa - Red Bull KTM Factory Racing - KTM: 32

22. Joan Mir - Repsol Honda - Honda: 24

23. Pol Espargaro - GASGAS Factory Racing Tech 3 - GASGAS: 13

24. Lorenzo Savadori - Aprilia Racing - Aprilia: 9

25. Jonas Folger - GASGAS Factory Racing Tech 3 - KTM: 9

26. Stefan Bradl - LCR Honda Castrol - Honda: 8

27. Michele Pirro - Ducati Lenovo Team - Ducati: 5

28. Danilo Petrucci - Ducati Lenovo Team - Ducati: 5

29. Cal Crutchlow - Yamalube RS4GP Racing Team - Yamaha: 3

30. Iker Lecuona - LCR Honda Castrol - Honda: 0

31. Alvaro Bautista - Aruba.it Racing Ducati - Ducati: 0

 

0 comments:

Post a Comment